5 Resep Herbal Obati Vertigo Menurut dr Saddam Ismail, Ramuan Alami yang Mudah Ditemui di Rumah

- 5 Juni 2022, 17:23 WIB
Obat herbal alami atasi sakit vertigo kata dr Saddam Ismail.
Obat herbal alami atasi sakit vertigo kata dr Saddam Ismail. /Pexels/Ron Lach//

Cara mengkonsumsi jahe bisa lewat ekstrak jahe atau air rebusan jahe.

2. Ketumbar

Bahan kedua adalah ketumbar, ketumbar bisa jadi pereda vertigo yang diakibatkan oleh adanya peradangan di bagian telinga tengah akibat virus atau bakteri.

Kasiat ketumbar yang juga kaya akan zat besi, sehingga dapat membantu melancarkan peredaran darah yang membantu proses penyembuhan vertigo.

Cara mengkonsumsinya rebus 1-2 sendok ketumbar dengan air mendidih sekitar 1-2 gelas selama 1-2 menit, kemudan tunggu hingga dingin dan saring terlebih dahulu sebelum diminum.

Baca Juga: 11 Cara Atasi Overthinking Berlebihan, Tips Mudah Dilakukan Salah Satunya dengan Kesadaran Berpikir

 

3. Daun selasih

Basil atau daun selasih juga bisa digunakan untuk mengobati vertigo. Selasih memiliki manfaat anti bakteri dan juga anti radang.

Ketika mengkonsumsi daun selasih, bisa membantu mengurangi kepala yang berputar-putar dan pusing.

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x