Calon Jamaah Haji Kabupaten Tegal dari 508 Peserta Terbagi 3 Kloter, Simak Jadwal Pemberangkatannya

- 7 Juni 2022, 10:53 WIB
Ilustrasi. Calon jamaah haji Kabupaten Tegal sebanyak 508 yang terbagi jadi 3 kloter, ketahui jadwal pemberangkatannya
Ilustrasi. Calon jamaah haji Kabupaten Tegal sebanyak 508 yang terbagi jadi 3 kloter, ketahui jadwal pemberangkatannya /Pixabay/

Tahun ini agak berbeda dengan tahun sebelumnya dimana kurang 50 persen dari kouta pelaksanaan ibadah haji pasca Pandemi.

Baca Juga: 508 Calon Jemaah Haji Asal Kabupaten Tegal akan Berangkat ke Tanah Suci Mulai 18 Juni 2022

"Sehingga dianjurkan jamaah harus menjaga kondisi kesehatan sebelum berangkat, juga mensyaratkan tes bebas Covid-19 meski seluruh CJH sudah mendapatkan vaksin lengkap, sesuai SOP wajibkan melakukan swab PCR," tambah Achmad Jafar.

Dirinya meminta agar pemerintah daerah Kabupaten Tegal memberikan pelayanan secara maksimal.

"Pemda harus memberikan pelayanan yang prima, mulai dari transportasi dari Tegal ke Bandara Solo, calon jamaah akan berangkat dengan 12 armada bus dan 2 armada truk untuk menganggut koper jamaah dan semuanya ditanggung Pemda," sambungnya.

Sementara itu, Kepala  Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tegal Ahmad Farkhan menyampaikan bahwa sesuai keputusan Menteri Agama bahwa kuota pemberangkatan sebanyak 508 CJH.

Baca Juga: Satresnarkoba Polres Tegal Berhasil Tangkap 3 Tersangka Pengedar Narkoba di Kabupaten Tegal

Ia menyebutkan untuk persiapan dan kesiapan para jemaah calon haji pihaknya akan melakukan pemeriksaan kondisi kesehatan dengan melibatkan Dinas Kesehatan Kabupaten Tegal.***

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah