Resep Nusantara 2022: Sop Bening Daging Sapi yang Gurih dan Mudah Bikin Sendiri di Rumah

- 12 Juli 2022, 23:19 WIB
Resep sop daging sapi
Resep sop daging sapi /

4. Cuci bersih dan rebus kembali daging sapi. Biarkan selama 5 menit.

5. Kemudian, matikan api dan diamkan selama 30 menit tanpa membuka penutup panci.

Baca Juga: Resep Sapi Lada Hitam SAORI, Memasak Mudah dan Nggak Bikin Ribet

6. Setelah 30 menit, daging sapi dimasak kembali selama 7 menit hingga mendidih.

7. Matikan api dan biarkan selama 25 menit dalam keadaan tanpa membuka penutup panci.

8. Sambil menunggu mendidih, siapkan bumbu seperti bawang merah dan bawang putih.

9. Panaskan minyak dan masukkan irisan bawang merah dan bawang putih ke dalam wajan berisi minyak panas. 

10. Tumis hingga warna berubah menjadi kekuningan, lalu matikan api.

Baca Juga: Resep Tongseng Daging Kambing Empuk, Masakan Nusantara yang Bikin Anda Sekeluarga Ketagihan!

11. Setelah didiamkan selama 25 menit, masukan bawang putih dan bawang merah yang sudah di tumis tadi ke dalam panci yang berisi daging sapi.

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x