Viral Tanggal 7 Maret di TikTok, Ada Peristiwa Apa? Pengguna TikTok Wajib Tahu!

- 4 Maret 2022, 11:00 WIB
Viral Tanggal 7 Maret di TikTok, Ada Peristiwa Apa? Pengguna Wajib Tahu!
Viral Tanggal 7 Maret di TikTok, Ada Peristiwa Apa? Pengguna Wajib Tahu! /Pixabay

2. Meninggalnya Filsuf Aristoteles

Siapa sih yang tak kenal dengan tokoh Filsuf asal Yunani ini, Aristoteles yang terkenal dengan retorikanya.

Aristoteles meninggal dunia pada 7 Maret 322 SM. Ia menghembuskan napas terakhirnya di usia 61 tahun.

Banyak karya dari Aristoteles seperti menulis tentang filsafat, fisika, politik, etika, biologi hingga psikologi.

Baca Juga: Setelah Omicron Kini Muncul Varian Baru 'Son of Omicron' yang Diklaim Lebih Cepat Menular

3. MPRS Mencabut Mandat Presiden Soekarno

Peristiwa ke toga adalah, dimana Majelis Permusyawaratan Rakyat Sementara (MPRS) mencabut jabatan Soekarno sebagai Presiden Republik Indonesia pada 7 Maret 1967.

MPRS terbentuk atas Dekrit Presiden 5 Juli 1959 dikeluarkan oleh Soekarno.

Lantaran Presiden Soekarno dianggap gagal dalam menjalankan tugasnya. Apalagi dengan adanya Gerakan 30 September (G30S/PKI).

4. Panduan Komunitas Terbaru TikTok

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x