Tips Kala Pandemi, Ini 7 Kiat Aman Saat Pesan Makanan Lewat Online

- 14 Juli 2021, 19:47 WIB
Simak 7 Kiat Aman Saat Pesan Makanan Online
Simak 7 Kiat Aman Saat Pesan Makanan Online /Foto: Pixabay/mohamed_hassan/

KABAR TEGAL - Seperti yang diketahui bahwa saat ini tengah diberlakukan PPKM Darurat mulai tanggal 3 Juli 2021 sampai 20 Juli 2021 mendatang.

Hal ini dilakukan guna meminimalisir kegiatan masyarakat yang melakukan aktivitas di luar rumah untuk mengurangi resiko terpapar virus Covid-19.

Salah satu kegiatan yang dibatasi adalah bersantap di restoran atau warung makan (dine in), hal ini akhirnya membuat masyarakat harus memesan makanan secara online untuk bisa menyantap makanan dari restoran favoritnya.

Baca Juga: Perajin Batik Tegalan Makin Tersisih Ditengah Pandemi, DPRD Usulkan ASN Wajib Pakai Batik

Namun memesan makanan online juga harus memperhatikan beberapa hal berikut ini agar aman dan meminimalisir terpapar virus Covid-19.

1. Gunakan transaksi non tunai (cashless) saat melakukan pemesanan makanan secara online

2. Tetap jaga jarak saat menerima pesanan

3. Pakailah masker saat berinteraksi dengan kurir

Baca Juga: Dorong Koperasi Lakukan Tranformasi Digital, Bupati Tegal: Manfaatkan Sumber Daya Milenial

4. Jangan lupa untuk cuci tangan pakai sabun dan air mengalir setelah menerima pesanan

5. Pindahkan makanan ke tempat makan milik sendiri

6. Buang kemasan makanan ke tempat sampah

7. Panaskan kembali makanan sebelum disantap

Tetap tahan diri di rumah saja, tidak kumpul-kumpul, disiplin 3M + lakukan vaksinasi untuk menjaga diri agar tidak terinveksi virus Covid-19.***

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x