PERHATIAN! Pemerintah Kota Solok Akan Beri Rp1 Juta Jika Berhenti Merokok, Benarkah? Simak Selengkapnya

- 15 Oktober 2022, 22:36 WIB
PERHATIAN! Pemerintah Kota Solok Akan Beri Rp1 Juta Jika Berhenti Merokok, Benarkah? Simak Selengkapnya
PERHATIAN! Pemerintah Kota Solok Akan Beri Rp1 Juta Jika Berhenti Merokok, Benarkah? Simak Selengkapnya /

Menurutnya, selain mendapat intensif Rp1 juta, tanpa merokok membuat pribadi dan keluarga tampak lebih sehat karena tak jadi perokok pasif.

Berdasarkan informasi, uang insentif tersebut disiapkan untuk 20 orang setiap tahun.

Baca Juga: Link Streaming BTS Yet To Come in Busan Naver Weverse 15 Oktober 2022 Bisa Nonton Gratis dan Tidak Lemot

Mekanismenya akan dicek di balai kesehatan selama 3 bulan sekali sebagai bukti.

Jika terbukti tidak ditemukan kandungan nikotin dalam tubuh berhak mendapatkan uang insentif.

Demikian diakui dan disampaikan Wali Kota Solok Zul Elfian di Padang setelah memberikan kuliah umum di Universitas Andalas (Unand).***

 

Halaman:

Editor: Dessi Purbasari

Sumber: Youtube PikiranRakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah