Kartu Prakerja Gelombang 24 Resmi Dibuka Hari ini, Jangan Sampai Terlewat, Berikut Cara Daftar!

- 17 Maret 2022, 11:23 WIB
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 24
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 24 /Website Resmi Prakerja/

KABAR TEGAL - Kartu Prakerja Gelombang 24 resmi dibuka hari ini Kamis, 17 Maret 2022 tepat pukul 10.30 WIB.

Pemerintah telah menyiapkan jumlah kuota Kartu Prakerja tahun 2022 sebanyak 4,5 juta. Sedangkan untuk Gelombang 24 kuota yang disediakan pemerintah sebanyak 300 ribu peserta.

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartanto telah mengkonfirmasi pendaftaran Kartu Prakerja yang ditetapkan hari ini. 

"Dimulai pendaftaran (Prakerja Gelombang 24) pada tanggal 17 Maret pada Kamis (17/3/2022) pagi jam 10.30," ujar Airlangga Hartarto, seperti dikutip dari YouTube PerekonomianRI.

Baca Juga: Ditemukan 3 Korban Tewas, 90 Terluka Akibat Gempa Jepang

Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 24 dapat dilakukan melalui laman resmi prakerja.

Berikut cara daftar dan persyaratan Kartu Prakerja Gelombang 24 berdasarkan informasi dari laman www.prakerja.go.id.

Persyaratan:

1. Warga Negara Indonesia (WNI) yang dibuktikan dengan lampiran Kartu Tanda Penduduk (KTP)

2. Berusia minimal 18 tahun

Halaman:

Editor: Meigitaria Sanita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x