Rezeki, Kesehatan, dan Nasib Seseorang Akan Ditentukan Pada Usia Berikut, Ini Penjelasan dari Mbah Moen

- 1 Juli 2022, 10:25 WIB
KH Maimoen Zubair - Rezeki, Kesehatan, dan Nasib Seseorang Akan Ditentukan Pada Usia Berikut, Ini Penjelasan dari Mbah Moen
KH Maimoen Zubair - Rezeki, Kesehatan, dan Nasib Seseorang Akan Ditentukan Pada Usia Berikut, Ini Penjelasan dari Mbah Moen /Instagram @ppalanwar/

Lantas, usia berapakah yang dimaksud Mbah Moen yang menentukan rezeki, kesehatan, serta nasib seseorang?

Mbah Moen mengungkapkan dalam sebuah ceramahnya, bahwa setiap orang punya tujuh tahapan hidup yang mesti dilalui.

Baca Juga: Klasemen Sementara Piala Presiden 2022: Ada 8 Klub yang Lolos di Babak Perempat Final

Fase pertama, kita yang belum lahir bakal hidup di punggung bapak.

Fase kedua, hidup dalam kandungan ibu.

Fase ketiga, manusia pun lahir ke dunia.

Fase keempat, tatkala manusia meninggal maka ia pun memasuki alam barzakh.

Fase kelima, yakni hidup di alam mahsyar.

Fase keenam, yakni hari pembalasan.

Fase terakhir, kita pun dimasukkan ke neraka atau surga.

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah