Guci Jungle Run dan Guci Camp Fest 2022 Digelar 8 Oktober, Yuk Daftar Segera!

- 24 September 2022, 18:27 WIB
Guci Jungle Run dan Guci Camp Fest 2022 digelar pada 8 Oktober 2022.
Guci Jungle Run dan Guci Camp Fest 2022 digelar pada 8 Oktober 2022. /Kabar Tegal/

"Dengan melakukan pendaftaran, para peserta akan mendapatkan fasilitas satu buah Jersey. Sedangkan untuk yang berhasil mencapai garis finish sebanyak 20, maka akan mendapatkan medali sebagai finisher dan 6 pemenang tercepat akan mendapatkan uang pembinaan," ujarnya.

Baca Juga: 6 Rekomendasi Wisata di Guci Tegal yang Instagramable, Murah Nggak Bikin Kantong Jebol!

Guci Jungle Run menerapkan You Register, You Run, yang berarti tercatat dan tidak dapat diperjualbelikan atau diwakilkan kepada orang lain. Race pack hanya dapat diambil oleh pelari yang tercatat saja tidak dapat diwakilkan.

Sedangkan, jika peserta hanya ingin mengikuti kegiatan Guci Camp Fest akan dikenakan biaya Rp300 ribu dengan fasilitas tenda yang bisa diisi 4 orang, snack, breakfast dan bisa menikmati hiburan alunan musik malam. Bahkan, festival api unggun.***

Halaman:

Editor: Dwi Prasetyo Asriyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x