Tinjau Vaksinasi Anak, Kapolda Jateng Tegaskan Siap Jemput Bola

- 16 Desember 2021, 22:40 WIB
Tinjau Vaksinasi Anak, PoldaJateng tegaskan siap jemput bola
Tinjau Vaksinasi Anak, PoldaJateng tegaskan siap jemput bola /Sri yatni/

"Jadi pintu masuk wilayah kita adalah bandara, pelabuhan dan sebagainya. Bagi mereka yang dari luar negeri, protapnya adalah karantina sesuai edaran Kemenkes dan Pemerintah untuk (melaksanakan) karantina selama 14 hari," pungkasnya.

Baca Juga: Terlilit Hutang, Pria Ini Nekat Curas di Petshop Berbekal Air Soft Gun

Selain pelaksanaan vaksinasi yang dilakukan melalui berbagai gerai vaksin, Kapolda menegaskan siap melaksanakan vaksinasi secara jemput bola (mobile). Hal tersebut dilakukan di seluruh jajaran melalui polres kota dan kabupaten

"Kita juga siap mendukung vaksinasi yang dilaksanakan oleh sekolah. Kita siap dukung melalui vaksinasi mobile. Inti tujuannya adalah memudahkan dan mendekatkan masyarakat dalam memperoleh vaksin," terang Irjen Ahmad Luthfi.***

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah