Kebiasaan Laki-laki yang Bisa Menyebabkan Kebotakan di Usia Muda

- 16 Juni 2021, 10:41 WIB
Kebiasaan Laki-laki yang Menyebabkan Kebotakan di Usia Muda/Gestiavani Azahra
Kebiasaan Laki-laki yang Menyebabkan Kebotakan di Usia Muda/Gestiavani Azahra / LisaRedfern//pixabay

Untuk kaum adam merokok merupakan hal yang wajar, namun nikotin yang merupakan bahan yang terkadung didalam rokok diketahui dapat mempersempit pembuluh darah, sehingga mengurangi kelancaran pembuluh darah diarea kepala yang menyebabkan kurangnya nutrisi untuk pertumbuhan rambut.

Baca Juga: Giring Ganesha Eks Vokalis Nidji: Jika Terpilih Jadi Presiden, Saya Perjuangankan Kuliah Gratis!

3. Minum Alkohol

Alkohol minuman yang sedikit khasiat, jika kita mengkonsumsi alkohol zat besi dan zinc akan sulit terserap oleh tubuh. Dan alkohol juga menyebabkan dehidrasu dan menghalangi tubuh menyerap nutrisi penting. Seperti yang kita ketahui seperempat komposis pembentuk rambut adalah air, konsumsi alkohol berlebih akan membuat rambut kita rapuh.***

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x