Simak! Bagi Pecinta Kopi Ternyata Ada Sejumlah Manfaat Dari Ampas Kopi, Berikut Ulasannya

- 27 April 2021, 16:20 WIB
Ilustrasi ampas kopi menyimpan beberapa manfaat.
Ilustrasi ampas kopi menyimpan beberapa manfaat. /Pixabay/Eliasfala

Kafein dalam bubuk kopi berkarbonisasi dapat menghilangkan bau dengan menyerap molekul hidrogen sulfida dari udara.

Alhasil, masyarakat bisa membuat bubuk kopi menjadi sabun untuk menetralkan bau pada tangan setelah masak atau meminimalisir bau pada sepatu.

5. Pelunak daging

Bubuk kopi bersifat asam dan mengandung enzim yang juga dapat memecah serat pada daging, sehingga Anda dapat mencoba menggunakan bubuk kopi untuk melunakkan daging sebelum dimasak.

 Baca Juga: Tambal Sulam Jalan Jalur Brebes Tengah Sudah Masuk Wilayah Karangbale Larangan

Anda juga dapat merendam daging dalam kopi atau menggunakan bubuk kopi sebagai olesan daging untuk menambah rasa.

Halaman:

Editor: Dwi Prasetyo Asriyanto

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x