Contoh Kalimat Offering Help atau Menawarkan Bantuan Lengkap dengan Respon serta Pengertian dan Fungsi

- 30 Juli 2022, 22:40 WIB
Contoh Kalimat Offering Help atau Menawarkan Bantuan Lengkap dengan Respon serta Pengertian dan Fungsi
Contoh Kalimat Offering Help atau Menawarkan Bantuan Lengkap dengan Respon serta Pengertian dan Fungsi /

Baca Juga: 7 Ucapan Romantis Untuk Girlfriend Day pada 1 Agustus 2022, Salin dan Bagikan ke Pacar dan Teman Tersayang!

How may assist you? Artinya bagaimana membantumu?

Would you like me to help you? artinya Apakah Anda ingin saya membantu Anda?

Shall I help you? artinya Haruskah saya membantu Anda? 

Should I open the window? artinya Haruskah saya membuka jendela? Kalimat ini dapat digunakan saat berada dalam ruangan atau tempat lainnya. 

Can I get you something? some coffee? Or some water? 

Artinya Apakah aku bisa membawakanmu sesuatu? Segelas kopi? Atau segelas air?. Tawaran ini dapat dilakukan saat temanmu berkunjung dirumah. 

Nah jika melihat seseorang sedang melakukan pekerjaan rumah baiknya menggunakan kalimat. Shall I help you with your homework? artinya Apakah aku perlu membantumu dengan pekerjaan rumahmu?. 

Sedangkan contoh kalimat selanjutnya yakni ketika menawarkan minum dapat menyebutkan spesifik seperti kopi, teh, susu dsb. Would you like to drink some coffee? (Apakah kamu mau minum kopi?) 

Baca Juga: 21+ Ucapan Girlfriend Day pada 1 Agustus 2022 Cocok Dibagi ke Pasangan maupun Sahabat, Dijamin Baper!

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah