Profil dan Biodata Lengkap Ir. H Soekarno, Proklamator Kemerdekaan dan Presiden Pertama Republik Indonesia

- 27 Juli 2022, 14:25 WIB
Profil dan Biodata Lengkap Ir. H Soekarno, Proklamator Kemerdekaan dan Presiden Pertama Republik Indonesia
Profil dan Biodata Lengkap Ir. H Soekarno, Proklamator Kemerdekaan dan Presiden Pertama Republik Indonesia /Tangkap layar YouTube/Sobat Asik

KABAR TEGAL - Berikut informasi profil dan biodata lengkap Bapak Ir. H. Soekarno, presiden pertama Republik Indonesia atau RI. 

Ir. H. Soekarno atau Bung Karno merupakan proklamator kemerdekaan Indonesia (bersama dengan Mohammad Hatta) pada tanggal 17 Agustus 1945. 

Soekarno orang pertama yang mencetuskan konsep mengenai Pancasila sebagai dasar negara Indonesia dan ia sendiri yang menamainya. 

Dikutip Kabar Tegal dari berbagai sumber, Soekarno dilahirkan dengan seorang ayah yang bernama Raden Soekemi Sosrodihardjo dan ibunya yaitu Ida Ayu Nyoman Rai. 

Baca Juga: Ria Ricis Akhirnya Melahirkan Anak Pertama Berjenis Kelamin Perempuan pada Selasa 26 Juli 2022 

Berikut profil dan biodata dari Ir. H. Soekarno presiden pertama Indonesia: 

Nama lengkap : Ir. Soekarno

Nama panggilan : Bung Karno

Nama Lahir : Koesno Sosrodihardjo

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x