Grafik Konsorsium 303 Diartikan Sebagai Bisnis Gelap Judi yang Menyeret Ferdy Sambo, Benarkah?

- 23 Agustus 2022, 13:30 WIB
Grafik Konsorsium 303 Diartikan Sebagai Bisnis Gelap Judi yang Menyeret Ferdy Sambo, Benarkah?
Grafik Konsorsium 303 Diartikan Sebagai Bisnis Gelap Judi yang Menyeret Ferdy Sambo, Benarkah? /Twitter dan TikTok/@Mukidi_alNgibul dan @ymmy_malsit31/

KABAR TEGAL - Publik digemparkan dengan grafik Konsorsium 303 yang menunjukkan bahwa Irjen Ferdy Sambo sebagai Kaisar dalam jaringan tersebut.

Tak hanya menyeret nama Ferdy Sambo, tetapi beberapa pengusaha besar juga ikut terseret.

Mulai dari kasus pembunuhan Brigadir J menguak beberapa hal diantaranya rahasia Ferdy Sambo yang berhasil ia tutupi.

Grafik konsorsium 303 menggegerkan publik di berbagai media sosial, pasalnya jaringan tersebut mengarah ke Ferdy Sambo.

Baca Juga: Istri Ferdy Sambo Putri Candrawati Ditetapkan Sebagai Tersangka Baru dalam Kasus Pembunuhan Brigadir J

Lantas, benarkah bahwa grafik konsorsium 303 benar adanya? 

Sebelum mengetahui hal tersebut, diketahui bahwa benar Ferdy Sambi memiliki keterlibatan atas kematian Brigadir J.

Konsorsium merupakan beberapa pengusaha yang mengadakan usaha bersama atau kumpulan pedagang, industriawan, dan perkongsian.

Sedangkan angka 303 merupakan kode kepolisian tentang segala hal yang berkaitan dengan perjudian.

Halaman:

Editor: Dwi Prasetyo Asriyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x