Penyaluran BPNT Tahap Tiga Masih Lanjut pada Bulan Agustus 2022, Lakukan Hal Ini Jika Bansos Sembako Tak Cair

- 9 Agustus 2022, 05:45 WIB
Penyaluran BPNT Tahap Tiga Masih Lanjut pada Bulan Agustus 2022, Lakukan Hal Ini Jika Bansos Sembako Tak Cair
Penyaluran BPNT Tahap Tiga Masih Lanjut pada Bulan Agustus 2022, Lakukan Hal Ini Jika Bansos Sembako Tak Cair /Tangkap layar kemensos.go.id

5. Tekan tombol ‘Cari Data’

Baca Juga: Kunjungi Lima Sekolah Menengah di Semarang, Polwan Cantik Jateng Ajak Siswa Bijak Bermedia Sosial

Perlu diketahui bahwa tidak bisa dipungkiri sering terjadi masalah keterlambatan pencairan bansos sehingga sebagian penerima manfaat BPNT belum menerima uang bansos ini.

Jika anda menemui kendala dalam mencairkan dana bantuan BPNT Rp200 ribu tersebut, sebaiknya segera laporkan ke Layanan Pengaduan Bansos Kemensos.

Peserta KPM melapor ke Layanan Pengaduan Bansos Kemensos di nomor WhatsApp 0811-1022-210 dengan format: Nama lengkap (spasi) Nomor KTP (spasi) Alamat lengkap (spasi) Aduan.

Baca Juga: Kapolda Jateng Tegaskan Siap Backup Mitigasi Kebocoran BBM di Cilacap

Sebagai informasi bahwa penyaluran bansos sembako atau BPNT tahap 3 setiap wilayah memiliki jadwal yang berbeda.***

Halaman:

Editor: Dwi Prasetyo Asriyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah