Hari Ini Peringatan Hari Bhayangkara ke 76, Tahu Arti dan Sejarahnya? Simak Penjelasan Berikut

- 1 Juli 2022, 06:02 WIB
Logo Hari Bhayangkara ke 76 2022.
Logo Hari Bhayangkara ke 76 2022. /polri.go.id

KABAR TEGAL - Simak penjelasan definisi dari Bhayangkara Polri yang dijadikan peringatannya setiap tanggal 1 Juli. 

Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke 76 tahun ini jatuh pada Jum'at, 1 Juli 2022. Kebanyakan masyarakat mengetahui arti dari Bhayangkara adalah pasukan Polisi Republik Indonesia (POLRI), namun hal tersebut kurang tepat. 

Bhayangkari atau bhayangkara merupakan pasukan elit pada zaman kerajaan Majapahit, yang digunakan sebagai alat pertahanan dan invasi. 

Baca Juga: 11+ Link Download Background Ucapan HUT Bhayangkara Ke 76 Pada 1 Juli 2022 PNG Gratis, Share ke Medsos

Hal ini karena pasukan Bhayangkara selalu menjaga keselamatan sekaligus sebagai pengawal pribadi raja serta keluarga kerajaan, menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat agar tidak muncul gangguan kepada kekuasaan raja. 

Penetapan hari Bhayangkara ditandai dengan terbitnya sebuah peraturan Presiden no 11 tahun 1946 pada tanggal 1 Juli 1946 yakni awal mula karir Bhayangkara. 

Menelisik jejak sejarahnya, nama Bhayangkara adalah istilah yang digunakan Patih Gajah Mada dari Majapahit untuk menamai pasukan keamanan super elit yang ditugaskan menjaga raja dan kerajaan mataram pada abad ke -14. 

Baca Juga: Klasemen Sementara Piala Presiden 2022: Ada 8 Klub yang Lolos di Babak Perempat Final

Nama Bhayangkara sendiri merupakan istilah yang digunakan Patih Gajah Mada dari Majapahit untuk menamai pasukan keamanan super elite yang ditugaskan menjaga raja dan Kerajaan Mataram pada abad ke-14. 

Karena itu, hingga saat ini sosok Gajah Mada menjadi simbol Kepolisian RI. Sebagai penghormatan, Polri membangun patung Gajah Mada di depan Mabes Polri dan nama Bhayangkara dijadikan sebagai nama pasukan kepolisian. 

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x