Anda Lolos Kartu Prakerja Jika Memenuhi Syarat Berikut, Cek Pengumuman Hasil Seleksi Gelombang 23 di Link Ini

- 6 Maret 2022, 05:30 WIB
Anda Lolos Kartu Prakerja Jika Memenuhi Syarat Berikut, Cek Pengumuman Hasil Seleksi Gelombang 23 di Link Ini
Anda Lolos Kartu Prakerja Jika Memenuhi Syarat Berikut, Cek Pengumuman Hasil Seleksi Gelombang 23 di Link Ini /Prakerja.go.id/

2. Minimal berusia 18 tahun

3. Tidak sedang menempuh pendidikan formal

4. Bukan pejabat negara, ASN, prajurit TNI, anggota Polri, pimpinan/anggota DPRD, kepala desa/perangkat desa, pegawai BUMN/BUMD

5. Belum pernah mendapatkan bansos dari pemerintah seperti BLT Subsidi Gaji, BLT UMKM, PKH, BPNT dan BST selama pandemi Covid-19

6. Maksimal 2 NIK dalam 1 KK yang bisa menjadi penerima Kartu Prakerja

Baca Juga: Lirik Lagu 'Hati-Hati di Jalan' Dari Tulus, Trending Twitter

Kartu Prakerja gelombang 23 juga diperuntukan untuk orang yang sedang mencari kerja, korban PHK, karyawan yang ingin meningkatkan skill, buruh yang dirumahkan, hingga pelaku usaha mikro dan kecil.

Jika Anda dinyatakan lolos seleksi Kartu Prakerja gelombang 23, maka Anda akan mendapatkan SMS dan email notifikasi kelolosan.

Anda akan menerima bantuan insentif dari pemerintah sebesar Rp3,55 juta yang terdiri dari saldo sebesar Rp1 juta untuk membeli pelatihan pada platform digital mitra Kartu Prakerja.

Baca Juga: Aurel Hermansyah Dapat Kado Tas Seharga Rp1,4 Miliar Dari Atta Halilintar, 'itu Bentuk Menghargai Dia'

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x