Cara Dapatkan BLT Anak Sekolah Hingga Rp 4,4 Juta Segera Daftar DTKS Kemensos

- 1 September 2021, 11:34 WIB
Cara Dapatkan BLT Anak Sekolah Hingga Rp 4,4 Juta Segera Daftar DTKS Kemensos
Cara Dapatkan BLT Anak Sekolah Hingga Rp 4,4 Juta Segera Daftar DTKS Kemensos /Pikiran-Rakyat

Adapun persyaratan untuk mendapatkan BLT anak sekolah adalah sebagai berikut;

Baca Juga: BSU Subsidi Gaji Rp1 Juta Cair untuk Jutaan Pekerja, Cek Penerima BLT di Link BPJS Ketenagakerjaan dan WA

1. Memiliki Kartu Indonesia Pintar (KIP);

2. Terdaftar di lembaga pendidikan formal dan nonformal;

3. Terdaftar di Data Pokok Pendidikan (Dapodik);

4. Jika tidak memiliki KIP, dapat mendaftar dengan membawa Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) ke Dinas Pendidikan kabupaten/kota wilayah domisili;

5. Bagi anak sekolah yang tidak memiliki KKS, para orang tua dapat meminta Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM) ke RT/RW atau kelurahan/desa wilayah domisili.***

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah