Ziarah ke Makam Amangkurat I, KPA Irnanda Laksanawan Ceritakan Perjuangan Putra Sultan Agung

- 26 Januari 2024, 13:15 WIB
KPA Irnanda Laksanawan menaburkan bunga saat ziarah ke makam Amangkurat I di Desa Pesarean, Kecamatan Adiwerna, Kabupaten Tegal.
KPA Irnanda Laksanawan menaburkan bunga saat ziarah ke makam Amangkurat I di Desa Pesarean, Kecamatan Adiwerna, Kabupaten Tegal. /Kabar Tegal/Dwi Prasetyo Asriyanto/

"Semoga yang membaca ini yang dari jawa atau manapun memiliki local wisdom atau budaya lokal yang harus dihormati dan ditingkatkan supaya bansa ini menjadi bangsa yang adiluhung lagi," katanya.

Baca Juga: Peringati HUT Bhayangkara ke 77 Polres Tegal Gelar Upacara dan Ziarah Taman Makam Pahlawan

Bangsa ini sejak zaman dahulu adalah bangsa yang hebat, seperti bisa membangun candi Borobudur, Prambanan dan lain-lain tanpa campur tangan bangsa lain.

"Bangsa ini adalah bangsa yang hebat dari dulu, jadi jangan rendah hati, teknologi kita harus maju agar bisa membuat kereta cepat, jalan tol dan jembatan. Ini yang akan menjadi kekuatan bangsa," tandasnya.

Menurut Irnanda, dengan terus mendukung pemerintah untuk terus memperhatikan ekonomi rakyat, ekonomi berkembang dan teknologi.

"Teknologi pertanian, ekosistem pertanian harus diberin, ekosistem perdagangan harus diperhatikan, ekosistem budaya harus diunggulkan agar menjadi manusia unggul," tandasnya.***

Halaman:

Editor: Dwi Prasetyo Asriyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x