Walikota Tegal Dedy Yon Juluki Tempat BAB Sembarangan dengan Istilah Helikopter

- 16 November 2021, 21:16 WIB
Walikota Tegal H. Dedy Yon Supriyono, SE , MM ingin masyarakat hidup sehat tak BAB di "Helikopter" disampaikan dalam menerima Tim verifikasi ODF Provinsi Jawa Tengah di ruang Adipura Pemkot Tegal, Selasa 16 November 2021.
Walikota Tegal H. Dedy Yon Supriyono, SE , MM ingin masyarakat hidup sehat tak BAB di "Helikopter" disampaikan dalam menerima Tim verifikasi ODF Provinsi Jawa Tengah di ruang Adipura Pemkot Tegal, Selasa 16 November 2021. /Kabar Tegal / Anis Yahya/

Pihaknya berharap ODF itu nantinya dapat memutus mata rantai penyebaran penyakit di masyarakat akibat buang air besar sembarangan.

Baca Juga: Walikota Tegal 'Paksa' Seorang Wartawan yang Tengah Asik Liputan Disuntik Vaksin

“Setelah ODF ini berharap Kota Tegal bisa dinyatakan lulus dan tahun depan bisa diajukan ke nasional,” tambahnya.

Sisi lain, Kepala Dinas Kesehatan Kota Tegal dr. Sri Prima Indraswari mengatakan, verifikasi ODF dilakukan untuk memastikan perilaku masyarakat dalam buang air besar.

“Nantinya tim verifikasi akan mengecek langsung di lapangan," kata dr Prima.

Ke-8 kelurahan untuk diverifikasi diantaranya Kelurahan Kaligangsa, Margadana, Pesurungan Kidul, Muarareja, Debong Kidul, Debong Tengah dan Kejambon serta Kelurahan Panggung,” ujarnya.***

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x