Timbul Klaster Perkantoran, Sekda Perintahkan OPD Segera Bentuk Satgas Covid-19

- 4 Desember 2020, 11:57 WIB
Sekretaris Daerah Kabupaten Tegal Widodo Joko Mulyono saat memberikan arahan kepada pegawai di Lingkungan Setda Kabupaten Tegal, Jumat (04/12).
Sekretaris Daerah Kabupaten Tegal Widodo Joko Mulyono saat memberikan arahan kepada pegawai di Lingkungan Setda Kabupaten Tegal, Jumat (04/12). /

Tim Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI) RSUD dr Soeselo Bertha Bayu Bintarti menjelaskan masker yang baik digunakan adalah masker yang memiliki ketebalan 3 lapis, baik masker kain maupun masker medis. Bertha tidak menyarankan penggunaan masker scuba, karena masker tersebut memiliki serat lebar dan tipis.

“Virus corona penularannya melalui droplet dan virus tersebut berukuran 0,1 mikron. Sehingga masker scuba tidak direkomendasikan mengingat ketika dipakai, seratnya akan melebar atau membuka memudahkan virus itu masuk,” jelas Bertha.

Baca Juga: Ketua DPRD Kabupaten Tegal Beri Reward Untuk Zacky Zakaria, Juara Nasional Cabor Karate KOSN

Selain memberikan penjelasan penggunaan masker, Tim PPI RSUD dr Soeselo juga memberikan contoh cara mencuci tangan yang benar dihadapan pegawai Setda Kabupaten Tegal.***

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah