Teks Pembawa Acara Upacara Bendera Setiap Hari Senin yang Mudah Dipahami Lengkap beserta Susunan Acara

- 18 September 2022, 23:08 WIB
Teks Pembawa Acara Upacara Bendera Setiap Hari Senin yang Mudah Dipahami Lengkap beserta Susunan Acara
Teks Pembawa Acara Upacara Bendera Setiap Hari Senin yang Mudah Dipahami Lengkap beserta Susunan Acara //Freepik.com/freepik

KABAR TEGAL - Setiap hari Senin biasanya semua sekolah akan mengadakan upacara bendera rutin yang dilaksanakan setiap hari Senin.

Dengan adanya upacara semua murid diharapkan dapat memupuk rasa persatuan dan kesatuan antar warga negara yang baik.

Pada saat kegiatan upacara bendera yang dilaksanakannya setiap hari Senin biasanya akan ada pembawa acara yang akan mengatur jalannya upacara.

Baca Juga: Peringati Hari Olahraga Nasional, Kota Tegal Gelar Upacara dan Pamerkan Medali Emas dari Para Atlet Muda

Pembawa acara juga memiliki tugas untuk membacakan susunan acara yang akan dilakukan dalam kegiatan upacara bendera tersebut.

Dikutip KabarTegal.com, berikut teks pembawa acara upacara bendera pada hari Senin.

Baca Juga: Kapolres Tegal Menjadi Inspektur Upacara Penurunan Bendera Merah Putih HUT RI ke 77 di Lapangan Pemkab Tegal

Upacara pengibaran Bendera Merah Putih hari Senin, (...) segera dimulai.

1. Masing-masing pemimpin barisan menyiapkan barisannya

Halaman:

Editor: Dessi Purbasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x