Berikut 5 Tips Menjalani Puasa Bagi yang Tak Sahur

- 6 Mei 2021, 09:34 WIB
ilustrasi masih tidur saat saur
ilustrasi masih tidur saat saur /FREEPIK/ @freepik

KABAR TEGAL - Untuk menjalankan ibadah puasa wajib di bulan Ramadhan, biasanya diawali dengan makan sahur di penghujung malam atau dini hari. Namun, terkadang seseorang bisa melewatkannya.

Menurut beberapa ulama, meski tidak makan sahur umat Islam juga tetap dapat menjalankan puasa.

Seperti dirangkum Kabartegal.com dari berbabai sumber, Kamis 6 Mei 2021 berikut sejumlah tips agar puasa tetap lancar.

 Baca Juga: 10 Ucapan Hari Raya Idul Fitri yang Cocok Dijadikan Status di Media Sosial

1. Atur Kesiapan dalam menjalankannya

Terkadang timbul penyesalan tidak makan sahur, karena harus menjalani puasa seharian harus dilalui tanpa asupan apa pun.

Tetapi jangan kondisi ini berlanjut lama, sebab energi bisa habis sia-sia. Mood seharian bisa rusak dan mengganggu produktivitas. Coba untuk tarik napas mendalam dan embuskan perlahan untuk menenangkan pikiran.

 Baca Juga: UPDATE Kode Redeem FF Kamis 6 Mei 2021 Terbaru yang Belum Digunakan, Segera Tukarkan dan Claim Sekarang!

2. Rencamakan Aktivitas

Sebaiknya buat rencana aktivitas harian. Dikutip dari Metro UK, hal ini akan membantu Anda menghemat waktu dan tenaga serta tidak mengerjakan hal-hal yang bukan jadi prioritas.

Halaman:

Editor: Dwi Prasetyo Asriyanto

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x