Info Pencairan BSU 2022, Perhatikan Cara Cek dan Syarat Jadi Penerima Bantuan Subsidi Upah Sangat Mudah

- 13 Mei 2022, 05:45 WIB
Cek info status penerimaan BSU Subsidi Upah 2022 melalui kemnaker.go.id.
Cek info status penerimaan BSU Subsidi Upah 2022 melalui kemnaker.go.id. /Unsplash/Murif Majnun/Murif Majnun

KABAR TEGAL - Berikut informasi mengenai Bantuan Subsidu Upah (BSU) 2022 terbaru dari Kemnaker serta perhatikan cara mengecek juga syarat mendapatkannya.

Pencairan BSU 2022 sangat dinantikan para pekerja yang sudah mendaftarkan diri menjadi penerima Bantuan Subsidi Upah bulan ini.

Jadi bagi yang belum mengetahui informasi kapan pencairan BSU 2022, Anda bisa menyimak artikel ini hingga selesai.

Selain info kapan BSU cair artikel ini juga beserta cara cek status bantuannya. Cek secara berkala agar Anda mengetahui info lengkapnya.

Diumumkan oleh Kemnaker melalui akun Instagram resminya beberapa hari yang lalu, memberitahukan tentang BSU.

 

Begini jawaban Kemnaker saat ditanyai pekerja pada kolom komentar terkait hal kepastian pencairan BSU 2022.

“Saat ini Kementerian Ketenagakerjaan tengah menyiapkan antara lain merampungkan regulasi teknis pelaksanaan BSU 2022, mengajukan dan merevisi anggaran bersama Kementerian Keuangan,” tulisnya di Highligt IG Kemnaker yang dikutip Kabar Tegal Kamis, 12 Mei 2022.

Baca Juga: Akses sso.bpjsketenagakerjaan.go.id untuk Cek Status BSU 2022 atau BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta yang Segera Cair

Tidak hanya itu, alasan lain juga disebutkan lantaran masih banyak waktu untuk melakukan koordinasi agar  Bantuan Subsidi Upah BSU ini dapat cair.

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x