Tinjau Petani Vaname di Brebes, Edhy Beri Solusi Hingga Bantuan

- 23 Oktober 2020, 09:26 WIB
Idza menyambut baik kunjungan rombongan Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP), yang blusukan langsung ke area tambak. Sehingga bisa bertemu dengan para petani.
Idza menyambut baik kunjungan rombongan Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP), yang blusukan langsung ke area tambak. Sehingga bisa bertemu dengan para petani. /

“Kami juga koordinasi terus dengan PU untuk infrastruktur. Tolong kami diberi datanya, biar kita tindaklanjuti. PU sendiri sangat terbuka selama datanya sudah ada," kata Edhy.

Selain masalah tambak, Edhy juga menangani keluhan masyarakat mengenai harga garam, dan kepastian pinjaman modal.

"Kami memberikan bantuan modal kepada petambak, bisa melalui Badan Layanan Umum Lembaga Pengelola Modal Usaha Kelautan dan Perikanan (BLU LPMUKP) dan dana Kredit Usaha Rakyat (KUR)," tandasnya.

Lanjut Edhy, bahkan kalau usahanya sudah dewasa bisa pakai kredit komersial, yang kapasitasnya ratusan miliar. Dari BNI, BRI semua bank pemerintah siap memberikan pinjaman modal dengan bunga yang ringan. (Sri Yatni )

Halaman:

Editor: Dasuki Raswadi


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x