Jadwal Puasa Dzulhijjah hingga Arafah Menurut Keputusan Pemerintah dan Muhammadiyah, Begini Bacaan Niatnya

- 1 Juli 2022, 05:00 WIB
Jadwal Puasa Dzulhijjah hingga Arafah Menurut Keputusan Pemerintah dan Muhammadiyah, Begini Bacaan Niatnya
Jadwal Puasa Dzulhijjah hingga Arafah Menurut Keputusan Pemerintah dan Muhammadiyah, Begini Bacaan Niatnya /

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ سُنَّةِ يَوْمِ التَّرْوِيَةِ لِلهِ تَعَالَى

Nawaitu shauma ghadin ‘an adā’i sunnati yaumit tarwiyah lillâhi ta‘ālā.

Baca Juga: Rekomendasi Drama China Terbaik yang Dibintangi Yang-yang dan Zhao Lusi Diantaranya ada Who Rules The World

Artinya, “Aku berniat puasa sunah Tarwiyah esok hari karena Allah SWT.”

Bacaan niat puasa Arafah

نَوَيْتُ صَوْمَ عَرَفَةَ سُنَّةً لِّلِه تَعَالَى

Nawaitu shouma arafata sunnatan lillahi ta'ala

Artinya : "Saya niat puasa sunah Arafah karena Allah Ta'ala."

Baca Juga: 13+ Link Download Twibbon HUT Bhayangkara Ke-76 pada 1 Juli 2022 Gratis Lengkap dengan Ucapan dan Gambar Keren

Sebagai informasi, selain puasa sunah ada amalan-amalan lain yang dianjurkan dapat dilakukan di bulan Dzulhijjah seperti membaca al-quran, berzikir, sedekah, kurban dan ibadah haji.

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x