Kisah Wali Ahli Ibadah dan Wali Tukang Tidur yang Sederajat di Mata Allah, Ternyata Begini Penyebabnya

- 1 Juli 2022, 11:25 WIB
 Ilustrasi Ibadah - Kisah Wali Ahli Ibadah dan Wali Tukang Tidur yang Sederajat di Mata Allah, Ternyata Begini Penyebabnya
Ilustrasi Ibadah - Kisah Wali Ahli Ibadah dan Wali Tukang Tidur yang Sederajat di Mata Allah, Ternyata Begini Penyebabnya /

Wali yang suka beribadah bertanya kepada wali yang hobi tidur tadi.

"Kamu kok bisa sederajat dengan saya sebabnya apa, aku ini siang puasa sunnah, malam sholat tahajud,” tanyanya.

Baca Juga: 11 Link Template Video HUT Bhayangkara Ke 76 2022 Download Gratis, Bisa Kustom Pakai Foto dan Nama Kantormu!

Dengan heran, Wali ahli ibadah tidak paham mengapa perbuatannya bisa dikatakan sederajat dengan Wali yang suka tidur.

"Kamu puasa untuk menahan syahwat, tapi kamu masih menahan rasa karena melihat. Kamu tahajjud tapi terbersit perasaan sok suci,” jawab Wali tidur.

Wali yang hobi tidur itu mengatakan bahwa ciri utama agama itu satu yaitu taqwa. Sedangkan ciri utama taqwa salah satunya adalah meninggalkan maksiat. Dan tidur itu paling efektif meninggalkan maksiat.

Baca Juga: Cek Penerima Bansos PKH Juli 2022 Online di Aplikasi Cek Bansos atau cekbansos.kemensos.go.id

"Kalau kamu puasa kamu masih jalan-jalan lalu melihat perempuan yang bukan muhrim, dan itu adalah potensi dosa,” katanya.

Akhirnya Wali ahli ibadah sadar, tidurnya orang alim itu masih tetap saja pinter.

Gus Baha berpesan sebaik apapun amal ibadah jangan sampai hal itu membuat muncul rasa riya. Hakikat seorang hamba adalah bertaqwa kepada Allah. Dan jalan untuk menjadi hamba yang bertaqwa itu ada banyak.

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x