Doa Asmaul Husna Arab dan Latin, Lengkap dengan Artinya

- 11 April 2022, 11:50 WIB
Doa Asmaul Husna
Doa Asmaul Husna /

KABAR TEGAL - Allah memiliki 99 nama indah yang disebut dengan Asmaul Husna. Hal ini pernah disebutkan secara langsung oleh Rasulullah.

Seperti kita tahu, hampir semua doa diikuti dengan salah satu dari 99 Asmaul Husna. Kita dapat berdoa atau memohon kepada Allah dengan menyebutkan Asmaul Husna

Asmaul Husna juga memiliki keistimewaan sebagai doa. Berikut Doa Asmaul Husna lengkap dengan artinya.

Baca Juga: Bacaan 99 Asmaul Husna Nama Nama Allah SWT, Bahasa Arab, Latin dan Artinya

Asmaul Husna memiliki keistimewaan-keistimewaan, salah satunya sebagai doa. Dalam surat al-A'raf ayat 180 disebutkan,  

وَلِلَّهِ الْأَسْمَاءُ الْحُسْنَىٰ فَادْعُوهُ بِهَا، وَذَرُوا الَّذِينَ يُلْحِدُونَ فِي أَسْمَائِهِ، سَيُجْزَوْنَ مَا كَانُوا يَعْمَلُونَ  

Artinya, “Allah memiliki Asmaul Husna maka bermohonlah kepada-Nya dengan menyebut Asmaul Husna (nama-nama terbaik) itu dan tinggalkanlah orang-orang yang menyalahartikan nama-nama-Nya. Mereka kelak akan mendapat balasan terhadap apa yang mereka kerjakan” (QS. Al-Araf : 180).

Baca Juga: Jadwal Imsak dan Buka Puasa Ramadhan Purwokerto Hari Ini Senin 11 April 2022

Tidak heran hampir semua lafal doa yang kita jumpai nyaris selalu menyertakan satu atau lebih nama Allah yang terdapat dalam 99 Asmaul Husna.

Seperti Yâ Raḫmân, Yâ Karîm, Yâ Razzâq, Yâ Fattâḫ, dan lain sebagainya. Bahkan sebagian ulama secara khusus menyusun doa yang mereka beri nama Du‘â al-Asmâ al-Ḫusna (Doa Asmaul Husna).

Baca Juga: Contoh Kultum Singkat Ramadhan Minggu 10 April 2022, Tema: Makna Tidur Orang Puasa adalah Ibadah

Halaman:

Editor: Meigitaria Sanita

Sumber: NU Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x