5 Amalan yang Dianjurkan Saat Bulan Syawal, Salah Satunya Adalah Menikah

- 14 Mei 2021, 10:43 WIB
5 Amalan yang Dianjurkan saat Bulan Syawal, Salah Satunya Adalah Menikah/Aulia Nur Hakiki
5 Amalan yang Dianjurkan saat Bulan Syawal, Salah Satunya Adalah Menikah/Aulia Nur Hakiki /Pexels/Pok Rie

KABAR TEGAL - Bulan Syawal yang sering dimaknai dengan bulan peningkatan, yakni pada bulan ini umat islam dianjurkan untuk menjaga dan meningkatkan amalan baik yang biasa diperbuat saat bulan Ramadhan.

Tentu saja hal ini menjadikan bulan Syawal sebagai salah satu bulan yang sangat dinantikan umat islam.

Selain menjaga dan meningkatkan amalan baik yang dilakukan saat bulan Ramadhan, pada bulan Syawal ini juga ada beberapa amalan yang dianjurkan bagi yang menginginkan ridho Allah SWT.

Baca Juga: Kesal Tak Digubris Pemerintah, Warga Malaysia Lakukan Aksi Unjuk Rasa dan Naikan Tagar 'Kerajaan Gagal'

Berikut adalah beberapa amalan yang dianjurkan tersebut.

1. Puasa 6 hari di Bulan Syawal

"Barang siapa yang berpuasa di Bulan Ramadhan kemudian ia ikuti dengan berpuasa enam hari di Bulan Syawal ia akan mendapatkan pahala setahun penuh," (HR Muslim). 

Puasa 6 hari di bulan Syawal merupakan kebiasaan yang dilakukan Nabi Muhammad SAW.

2. Menikah

Menikah saat bulan Syawal merupakan salah satu anjuran Nabi Muhammad SAW.

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella

Sumber: Pikiran Rakyat Bogor


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x