Pengantin Tegal Pesisir Resmi Dibakukan, Begini Penampilan Beserta Pakem Rias dan Pakaiannya

- 22 Oktober 2022, 15:15 WIB
Pakem Rias dan Pakain Pengantin Tegal Pesisir
Pakem Rias dan Pakain Pengantin Tegal Pesisir /HARPI Melati Kota Tegal

“Rias Pengantin Tegal Pesisir untuk pengantin wanita mengaplikasikan Paes Cupit Urang (Capit Udang), ini merupakan filosofi dari Kota Tegal yang terkenal sebagai Kota Bahari dengan kekayaan sumber daya laut yang melimpah,” kata Cipto Anggoro.

Baca Juga: 19+ Ide Ucapan Selamat Hari Raya Saraswati 2022 Terbaru, Rahajeng Rahina Kata Bijak, Quotes, Kalimat Mutiara

Selain paes yang berbeda dengan bentuk paes pengantin di daerah Jawa Tengah lainnya, penggunaan asesoris pada pengantin pria juga berbeda dan unik.

Pengantin pria memakai kuluk (penutup kepala) Ki Gede Sebayu.

“Asesoris kepala pada pengantin pria memakai Kuluk Ki Gede Sebayu, karena kuluk ini menyerupai kuluk yang dipakai Ki Gede Sebayu saat pelantikan sebagai patih Kota Tegal,” lanjut Cipto Anggoro. ***

Halaman:

Editor: Dessi Purbasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x