Diserbu Anak-anak, Satpolairud Kendal Sulap Dua Kapal Polisi jadi Perpustakaan Terapung

- 6 Oktober 2023, 14:55 WIB
Satpolairud Polres Kendal Polda Jateng sulap dua Kapal Polair menjadi perpustakaan terapung.
Satpolairud Polres Kendal Polda Jateng sulap dua Kapal Polair menjadi perpustakaan terapung. /Sri Yatni/Kabar Tegal

Para siswa tampak antusias mengikuti kegiatan yang digelar, keceriaan terpancar dari wajah mereka saat diberi kesempatan menaiki Kapal Perpustakaan Terapung yang bersandar di Dermaga Pelabuhan Kendal dan membaca berbagai buku bacaan yang telah dipersiapkan di dalam Kabin Kapal.

Baca Juga: Keliling Kampung, Ribuan Warga Desa Dukuhwringin Ikuti Kampanye Calon Kades Danny Irawan

Sementara itu Dirpolair Polda Jateng Kombes Pol Hariadi mengungkapkan, Kegiatan Kapal Perpustakaan Terapung ini merupakan salah satu program unggulan Ditpolairud Polda Jateng.

“Kegiatan ini juga merupakan implementasi dari program unggulan Dir Polairud Koorpolairud Baharkam Polri sebagai bentuk pendekatan dan upaya meningkatkan budaya gemar membaca bagi masyarakat pesisir, semoga dengan upaya ini kita bisa membantu mencerdaskan anak anak yang merupakan aset bangsa” tandasnya. ***

Halaman:

Editor: Dessi Purbasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x