10 Tips Memilih Laptop yang Benar, Sesuaikan dengan Beban Pekerjaan

- 24 Mei 2023, 20:25 WIB
Tips Memilih Laptop yang Benar, Sesuaikan dengan Beban Pekerjaan
Tips Memilih Laptop yang Benar, Sesuaikan dengan Beban Pekerjaan /Pixabay

Sementara pengguna Linux tidak sebanyak Windows karena sedikitnya aplikasi yang bisa digunakan, namun Linux memiliki tingkat keamanan yang tinggi.

Baca Juga: Killers of the Flower Moon: Film yang Sangat Dinantikan Karya Scorsese, Tayang Perdana di Cannes

4. Menentukan RAM

Random Access Memory (RAM) adalah tempat penyimpanan data aplikasi yang sedang berjalan.

Kapasitas RAM berpengaruh terhadap kerja prossesor saat menjalankan program. Apabila beban pekerjaan dirasa cukup berat, maka pilihlah laptop dengan RAM yang besar.

5. Perhatikan kapasitas memori penyimpanan

Ada dua jenis memori penyimpanan pada laptop, yaitu Hard Disk Drive (HDD) dan Solid State Drive (SSD).

Laptop keluaran sekarang pada umumnya menggunakan SSD karena lebih efisien dalam menyimpan data.

Apabila membutuhkan penyimpanan yang besar, maka pilihlah laptop dengan kapasitas penyimpanan diatas 256 BG.


6. Sesuaikan port laptop dengan kebutuhan

Halaman:

Editor: Dwi Prasetyo Asriyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x