Bacaan Doa Bulan Rajab Dalam Bahasa Arab, Latin Lengkap Beserta Artinya dan Keutamaanya

- 1 Februari 2022, 21:51 WIB
Berikut bacaan doa bulan Rajab dalam bahasa Arab, Latin beserta artinya dan juga keutamaanya
Berikut bacaan doa bulan Rajab dalam bahasa Arab, Latin beserta artinya dan juga keutamaanya /Instagram @_ruangqolbu_

KABAR TEGAL- Tersedia kumpulan doa khusus bulan Rajab yang bisa kalian amalkan di bulan yang penuh dengan kemuliaan. 

Bulan Rajab merupakan bulan yang dimuliakan oleh agama islam, selain berpuasa, membaca doa pada bulan Rajab juga sangat dianjurkan bagi umat Islam.

Untuk ikut menyambut kedatangan bulan yang mulia ini, kalian dapat membaca doa khusus di bulan Rajab yang mempunyai makna dan juga keutamaan dari Bulan Rajab.

Baca Juga: Doa saat Sulit Tidur, Bacalah Doa Ini Agar Insomnia Sembuh Tidur dengan Nyenyak Sesuai Anjuran Rasulullah SAW

Berdasarkan kalender Islam bulan Rajab 1443 Hijriah jatuh pada hari Rabu, 2 Februari 2022.

Salah satu cara untuk menyambut bulan Rajab yang penuh kemuliaan yakni dengan membaca doa kepasa Allah SWT.

Doa ini juga bisa kalian lantunkan pada malam pertama bulan Rajab yaitu pada hari ini Rabu 1 Februari 2022.

Baca Juga: Doa agar Anak Nurut Perkataan Orang Tua, Amalkan Setiap Hari Anak Nakal Langsung Nurut

Berikut kumpulan doa bulan Rajab yang dapat kalian amalkan untuk menyambut bulan yang penuh kemuliaan ini dikutip Kabar Tegal dari berbagi sumber. 

Meminta berkah

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah