Ada Tiga Jenis Dana Bantuan Kartu Prakerja, Begini Cara Klaim Insentif Rp3,55 Juta Setelah Lolos Gelombang 40

- 15 Agustus 2022, 05:45 WIB
Ada Tiga Jenis Dana Bantuan Kartu Prakerja, Begini Cara Klaim Insentif Rp3,55 Juta Setelah Lolos Gelombang 40
Ada Tiga Jenis Dana Bantuan Kartu Prakerja, Begini Cara Klaim Insentif Rp3,55 Juta Setelah Lolos Gelombang 40 /Tangkap layar Instagram.com @prakerja.go.id

KABAR TEGAL - Setelah lolos Kartu Prakerja gelombang 40, ada tiga jenis dana bantuan yang akan didapatkan oleh peseta Kartu Prakerja. Berikut syarat dan cara klaim insentif Rp3,55 juta berikut.

Hasil seleksi Kartu Prakerja gelombang 40 telah diumumkan pada Jumat, 12 Agustus 2022. Pengumuman hasil seleksi gelombang 40 ini disampaikan melalui akun Instagram @prakerja.go.id.

Selain itu, peserta Kartu Prakerja gelombang 40 juga akan mendapatkan SMS dan email notifikasi kelolosan sehingga kemudian dapat melakukan cek hasil seleksi lengkapnya di dashboard masing-masing.

Baca Juga: 10 Spot Foto Berikut Bisa Membuat Hasil Fotomu Tampak Lebih Bagus, Apa Saja, Berikut Selengkapnya

Setelah resmi dinyatakan lolos seleksi menjadi peserta Kartu Prakerja gelombang 40, Anda akan mendapatkan insentif total Rp3,55 juta yang terdiri dari dana bantuan pelatihan Rp1 juta dan insentif yang bisa dicairkan sebesar Rp2,55 juta.

Insentif Rp2,55 juta ini bisa dicairkan melalui rekening bank BNI dan BCA atau bisa juga melalui e-wallet seperti OVO, Gopay, DANA dan LinkAja.

Insentif Rp2,55 juta yang didapatkan oleh pemegang Kartu Prakerja dibagi menjadi dua jenis insentif berikut ini:

Baca Juga: Lirik Lagu Nasional 'Rayuan Pulau Kelapa' Karya Ismail Marzuki, Lirik Lengkap Lagu Nasional

1. Insentif utama sebagai modal usaha atau modal mencari kerja sebesar Rp600 ribu perbulan selama empat bulan.

Insentif utama ini bisa dicairkan setelah peserta Kartu Prakerja menyelesaikan pelatihan dan mendapatkan sertifikat, serta sudah memberikan ulasan (review) dan penilaian (rating).

Halaman:

Editor: Dwi Prasetyo Asriyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x