Hasil Sidang Isbat Idul Fitri 2022 1 Syawal 1443 H, Cek Hasilnya Antara Muhammadiyah dan NU di Link Berikut

- 1 Mei 2022, 15:22 WIB
Ilustrasi hasil sidang Isbat untuk penetapan 1 Syawal 1443 Hijriah Idul Fitri 2022.
Ilustrasi hasil sidang Isbat untuk penetapan 1 Syawal 1443 Hijriah Idul Fitri 2022. /Antara/Akbar Nugroho Gumay/

KABAR TEGAL - Menuju hari kemengan lebaran Idul Fitri 2022 tentunya banyak yang menanyakan kapan lebaran Idul Fitri dan bagaimana hasil dari sidang isbatnya?

Penentuan hasil sidang isbat dilakukan pada hari ini Minggu, 1 Mei 2022 yang bisa disaksikan bersama melalui link yang akan dibagikan ini.

Sidang isbat sebagai penentu kapan tibanya Hari Raya Idul Fitri 2022 1 Syawal 1443 H baik Muhammadiyah ataupun NU.

Hasil sidang isbat untuk menandakan berakhirnya bulan Ramadhan serta penentu kapan waktu untuk salat id Fitri.

Baca Juga: 16+ Link Twibbon Idul Fitri 1443 H 2022, Desain Mozaik Islami Terkeren, Pasang Foto dan Share di Medosmu!

Sidang Isbat bakal digelar secara daring melalui TVRI lewat TV pool dan luring.

Pelaksanaan sidang isbat di Auditorium HM Rasjidi, Kantor Kemenag RI Jakarta. Para peserta yang mengikuti secara daring difasilitasi melalui aplikasi Zoom.

Nantinya jika sidang Isbat sudah dilaksankan maka penentuan kapan Idul Fitri 2022 baik Muhammadiyah maupun NU akan terjawab.

Seminar posisi hilal melalui live streaming channel YouTube Bimas Islam pukul 17.00 WIB atau bisa klik di sini.

Baca Juga: Kumpulan Link Twibbon Idul Fitri 2022 dari NU Tegal, Sambut Hari Kemenangan dengan Twibbon Keren!

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x