BPNT Rp200 Ribu Hanya Bisa Digunakan Untuk Membeli Sembako, Simak Penjelasannya Sebagai Berikut

- 19 Januari 2022, 08:30 WIB
BPNT Rp200 Ribu Hanya Bisa Digunakan Untuk Membeli Sembako, Simak Penjelasannya Sebagai Berikut
BPNT Rp200 Ribu Hanya Bisa Digunakan Untuk Membeli Sembako, Simak Penjelasannya Sebagai Berikut /KUNINGAN TALK/Sihabudin

KABAR TEGAL - BPNT Rp200 ribu hanya bisa digunakan untuk membeli sembako, cek nama Anda melalui link https://cekbansos.kemensos.go.id untuk pastikan lolos menjadi penerima bansos Kartu Sembako.

Bansos BPNT cair non tunai pakai perantara Kartu Sembako yang diluncurkan Kemensos dan dipegang oleh penerima bantuan. Bantuan cair setiap bulan dengan nominal Rp200 ribu tanpa potongan.

Bansos sembako BPNT Rp200 ribu bulan Januari 2022 disalurkan menggunakan Kartu Sembako oleh Kemensos untuk menghindari pemotongan dana bantuan oleh pihak atau oknum yang tidak bertanggung jawab.

Baca Juga: Kode Redeem Genshin Impact Terbaru Rabu 19 Januari 2022, Klaim Hadiah dan Item Gratis dari Mihoyo!

Nominal yang ada di Kartu Sembako tersebut hanya bisa dibelanjakan atau ditukarkan dengan sembako atau kebutuhan pokok di e-warong terdekat yang sudah bekerjasama dengan bank penyalur.

Kemensos menargetkan sebanyak 18,8 juta masyarakat bisa mendapatkan bansos Kartu Sembako. Anggaran yang disediakan pemerintah senilai Rp45,12 triliun untuk program BPNT ini.

Penerima bansos sembako BPNT adalah masyarakat yang masuk di link online https://cekbansos.kemensos.go.id dan terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) yang dikelola Kemensos.

Baca Juga: Ramalan Cuaca: Slawi dan Sekitarnya Akan Turun Hujan di Sore Hingga Malam Hari

Anda bisa mengecek daftar penerima bansos sembako BPNT yang sudah cair bulan Januari 2022 di link https://cekbansos.kemensos.go.id, sebagai berikut:

1. Buka link online https://cekbansos.kemensos.go.id

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x