BREAKING NEWS: Gempa M 7,3 di Jepang, Peringatan Dini Tsunami

17 Maret 2022, 00:05 WIB
Gempa di Jepang M 7,3 (ANTARA/Shutterstock/pri) /

KABAR TEGAL - Gempa berkekuatan M 7,3 melanda Jepang pada Rabu, 16 Maret 2022 tepat pukul 11.34 waktu setempat.

Gempa dahsyat membuat penduduk di wilayah Fukushima menunggu kepastian hingga Kamis pagi lantaran titik gempa sama dengan tsunami 11 tahun lalu.

Baca Juga: 11 Daftar Karakter Hewan Kuis Hari Bumi Lengkap Dengan Artinya, Simak!

Badan Meteorologi Jepang telah mengeluarkan peringatan tsunami untuk prefektur Fukushima dan Miyagi.

Gempa berkekuatan Magnitudo 7,3 berlangsung selama dua menit, guncangan terasa sampai di Tokyo.

Baca Juga: Kades Tarub Dipolisikan, Gegara 'Ngamuk' Saat Dimintai Klarifikasi Wartawan Soal Biaya Akta Tanah

Akibat gempa terjadi pemadaman listrik pada kurang lebih dua juta rumah di wilayah Kanto. Tak hanya itu, Jalur kereta api juga dihentikan. ***

 

 

 

Editor: Meigitaria Sanita

Sumber: Reuters

Tags

Terkini

Terpopuler