Azyumardi Azra Kritik Mendikbudristek Terkait Renovasi Ruang Kerja Senilai Rp5 Miliar

- 11 September 2021, 19:08 WIB
Prof. Azyumardi Azra dan Nadiem Makarim / kolase foto wikipedia
Prof. Azyumardi Azra dan Nadiem Makarim / kolase foto wikipedia /

KABAR TEGAL  - Mendikbudristek, Nadiem Makarim, disebut-sebut mau menerima fasilitas renovasi ruang kerja senilai Rp5 miliar.

Terkait angka luar biasa untuk ruang kerja menteri tersebut, terungkap melalui laporan rencana Penataan Ruang Kerja dan Ruang Rapat Gedung A Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan pada laman lpse.kemdikbud.go.id.

Laporan tersebut mencatat nilai pagu paket yang tertera sebesar Rp6.500.000.000, sementara nilai harga perkiraan sendiri (HPS) mencapai Rp5.391.858.505, dengan jenis pengadaan pekerjaan konstruksi.

Baca Juga: Sekolah Harus Patuhi Aturan Penggunaan Dana BOS, Berikut Ini 14 Larangan Penggunaannya!

Menanggapi seperti itu, Guru Besar UIN Jakarta, Prof. Azyumardi Azra, lantas berani mengkritik Nadiem Makarim sambil menyinggung soal empati.

Anggaran biaya renovasi ruang kerja Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Mendikbudristek) Nadiem Makarim yang mencapai Rp5 milar ini dinilai tak berempati.

Sebagaimana diketahui, jika selama ini Presiden Jokowi dan bawahannya selalu mendengungkan anggaran untuk Covid-19.

Baca Juga: Aturan Dana BOS yang Dikeluarkan Kemendikbudristek Menuai Sejumlah Polemik

Akan tetapi, informasi renovasi ruang kerja Menteri Nadiem yang mencapai Rp 5 miliar, dinilai tak berempati.

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x