Cara Atasi Sertifikat Vaksin Ke-1 dan 2 yang Tidak Muncul Serta Gagal Download di pedulilindungi.id

- 13 Agustus 2021, 14:54 WIB
Cara Atasi Sertifikat Vaksin Ke-1 dan 2 yang Tidak Muncul Serta Gagal Download di pedulilundungi.id
Cara Atasi Sertifikat Vaksin Ke-1 dan 2 yang Tidak Muncul Serta Gagal Download di pedulilundungi.id /Tangkap layar: pedulilindungi.id

KABAR TEGAL - Saat ini sertifikat vaksinasi menjadi salah satu syarat wajib ketika ingin berpergian menggunakan angkutan umum maupun angkutan pribadi.

Jika Anda jngin berpergian menggunakan angkutan umum maka Anda diharuskan untuk menunjukan sertifikat vaksin minimal dosis pertama dan hasil tes swab antigen/antibodi.

Bagi Anda yang masih bingung bagaimana cara mengunduh sertifikat vaksin, maka bisa ikuti langkah-langkah berikut ini;

Baca Juga: Cara Cairkan BLT BPJS Jika Tak Punya Rekening Bank Himbara, BSU Subsidi Gaji Rp1 Juta Tetap Bisa Cair!

1. Buka website https://pedulilindungi.id/

2. Pilih registrasi vaksin, kemudian klik login sekarang (jika sudah punya akun) atau buat akun (jika belum memiliki akun)

3. Masukan kode OTP yang dikirim PEDULI COVID melalui SMS ke nomor ponsel Anda untuk vertifikasi

4. Kemudian kunjungi menu yang bertuliskan nama Anda tepat di bawah menu "Unduh" dan pilih menu "Sertifikat Vaksin".

5. Pilih nama Anda dan klik sertifikat vaksin Covid-19 mana yang ingin di-download.

Baca Juga: Cek Cara Daftar Akun Kartu Prakerja Gelombang 18 Beserta Syarat Lengkap di www.prakerja.go.id

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x