Selangkah Lagi Komjen Pol Listyo Sigit Jadi Kapolri, Fadli Zon Ingatkan Sigit PR Penting Polri

- 16 Januari 2021, 12:08 WIB
Jenderal Polisi Idham Azis digantikan Kabareskrim Polri Komjen Pol Listyo Sigit Prabowo menjadi Kapolri.
Jenderal Polisi Idham Azis digantikan Kabareskrim Polri Komjen Pol Listyo Sigit Prabowo menjadi Kapolri. /GALIH PRADIPTA/

KABAR TEGAL- Komjen Pol. Listyo Sigit Prabowo resmi ditunjuk Presiden Jokowi untuk menggantikan posisi Jenderal Pol. Idham Azis sebagai Kapolri.

Melansir informasi dari Antara, terkait dipilihnya Komjen Pol. Listyo SigitGuru Besar Ilmu Hukum Universitas Borobudur, Faisal Santiago mengatakan sejumlah tantangan berat yang akan dihadapi oleh Komjen Pol. Listyo Sigit Prabowo saat menjadi Kapolri nanti.

Baca Juga: Novel Baswedan Tanggapi Dicalonkannya Komjen Listyo Sigit Sebagai Kapolri

Komjen Pol. Listyo Sigit dinilai memenuhi kriteria menjadi Kapolri baru oleh banyak pihak, karena selain wataknya yang tegas, ia juga dekat dengan berbagai tokoh publik.

"Tantangannya tiga tahun ke depan sangat berat, mulai memasuki pemilu, pilkada serentak tahun 2023-2024, lintas agama sekarang juga lagi perlu perhatian. Saya pikir dia sosok yang tegas untuk hal itu," kata Faisal di Jakarta, Jumat, 15 Januari 2021.

Baca Juga: Tiga Tukang Batu di Grobogan Tersengat Listrik Saat Bekerja, Satu Orang Dilarikan ke Rumah Sakit

Selain tantangan jangka panjang, Faisal mengatakan tantangan jangka pendek yang dihadapi Komjen Pol. Listyo Sigit sebagai Kapolri nanti yaitu masalah wabah Covid-19 yang masih belum reda sampai saat ini.

Menurut Faisal, tentunya aparat kepolisian harus bisa mengayomi masyarakat dan juga menindak lanjut jika terjadi kerumunan massa serta mengabaikan protokol kesehatan.

Hal ini disampaikan langsung oleh akun Twitter milik pribadinya @Fadlizon pada Rabu 13 Januari 2021.

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x