15 Contoh Lomba 17 Agustus Nasionalis dan Mengandung Nilai Kearifan Lokal Hari Kemerdekaan

- 7 Agustus 2022, 15:06 WIB
Contoh lomba 17 Agustus mengangkat nilai nasionalis
Contoh lomba 17 Agustus mengangkat nilai nasionalis /tresiahoban3

KABAR TEGAL - Menyambut Hari Kemerdekaan Indonesia yang diperingati setiap 17 Agustus, kami telah merangkum contoh lomba yang dapat menjadi referensi dalam acara 17 Agustus.

Tidak lagi menggelar lomba-lomba yang umum dan terkesan "garing", berikut adalah contoh lomba 17 Agustus untuk ibu-ibu yang dijamin membuat suasana perayaan Hari Kemerdekaan menjadi meriah dan heboh.

Di antara contoh lomba 17 Agustus yang dapat digelar untuk ibu-ibu, berikut adalah daftar lomba yang unik dan dapat menjadi ide dalam menyambut Hari Kemerdekaan.

Baca Juga: BPUM Rp600 Ribu Cair Lagi, Cek Segera Status Penerima BLT UMKM 2022 di Link eform.bri.co.id

1. Lomba merias wajah suami dengan mata tertutup bertema tokoh nasional atau adat

2. Lomba fashion show menggunakan busana dari produk UMKM.

3. Lomba menyanyi lagu daerah

4. Lomba tarian daerah

5. Lomba membuat video kreatif yang menampilkan produk UMKM atau kearifan lokal

Halaman:

Editor: Dwi Prasetyo Asriyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x