Waspada! Kenali 4 Gejala Penyebab HIV AIDS Berdasarkan Tingkat Perkembangan Penyakit

- 26 Agustus 2022, 21:28 WIB
Waspada! Kenali 4 Gejala Penyebab HIV AIDS Berdasarkan Tingkat Perkembangan Penyakit (Stadium)
Waspada! Kenali 4 Gejala Penyebab HIV AIDS Berdasarkan Tingkat Perkembangan Penyakit (Stadium) /FREEPIK/freepik

1. Diare kronis yang berlangsung lebih dari satu bulan tanpa penyebab yang jelas.

2. Penurunan berat badan kurang dari 10% berat badan sebelumnya tanpa penyebab yang jelas

3. Demam yang terus hilang dan muncul selama lebih dari satu bulan.

4. Infeksi jamur di mulut (Candiasis oral).

5. Muncul bercak putih pada lidah yang tampak kasar, berobak, dan berbulu.

6. Tuberkulosis paru.

7. Radang mulut akut, radang gusi, dan infeksi gusi (periodontitis) yang tidak kunjung sembuh.

8. Penurunan sel darah merah, sel darah putih, dan trombosit.

Baca Juga: Amazing Tegal Festival 2022 Batal Diduga Ada Konflik Intern, Warganet : Panitia Ora Beres!

Berikut gejala studium 4 atau akhir yang dirasakan oleh penderita HIV AIDS dengan ciri sistem kekebalan tubuh yang semakin lemah.

Halaman:

Editor: Dwi Prasetyo Asriyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x