Jika Stres Datang Lakukan Lari Kecil dan Jalan Kaki, Simak Manfaat Lainnya!

- 15 September 2021, 16:06 WIB
Ilustrasi jalan kaki, 5 manfaat jalan kaki
Ilustrasi jalan kaki, 5 manfaat jalan kaki /Pixabay/Kinkate

Olahraga jalan kaki menjadi cara mudah memperbaiki respons tubuh terhadap hormon insulin. Ketika berolahraga jalan kaki meningkatkan insulin membuat lemak dalam tubuh berkurang. Kemudian juga membakar kalori berlebih pada tubuh.

Baca Juga: Benarkah Minum Kopi Bisa Kebal Covid-19? Berikut Penjelasan dr. Adam Prabata

3. Menjaga sistem kekebalan tubuh dan kesehatan pencernaan

Manfaat jalan kaki bagi kesehatan adalah menjaga sistem kekebalan dan pencernaan. Lakukan kegiatan jalan kaki 30 menit setiap hari membantu kekebalan tubuh

Selain itu kesehatan pencernaan pun juga makin baik. Jalan kaki 30 menit membuat pencernaan lancar, kemudian tidak ada masalah soal sembelit dan lainnya.

4. Tidur Nyenyak

Kurang tidur atau insomnia bisa menjadi masalah bagi kesehatan, tetapi hal ini dapat diatasi dengan terbiasa jalan kaki. Cobalah lakukan jalan kaki durasi 1-2 jam hingga membuat tubuh letih dan letihnya tubuh bisa tidur jadi nyenyak.

5. Kurang Stres

Stress membuat tubuh rentan terhadap berbagai penyakit, tetapi ada solusinya yang tepat salah satunya dengan jalan kaki. Jalan kaki dipercaya tubuh melepaskan endorfin.

Kemudian juga hormon yang dapat mengubah suasana hati lebih baik. Luangkan waktu untuk berolahraga jalan kaki setiap hari agar bisa merasakan manfaatnya secara maksimal.

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x