Keren! UMKM Kain Tenun Goyor Asli Buatan Tegal Sudah Mendunia, Sering Dipesan Negara Saudi Arabia

- 4 Juli 2022, 16:30 WIB
Potret Menparekraf Sandiaga Uno, Walikota Tegal Dedy Yon Supriyono, dan Owner Sarung Tenun Goyor Nabil Lukman Alkatiri
Potret Menparekraf Sandiaga Uno, Walikota Tegal Dedy Yon Supriyono, dan Owner Sarung Tenun Goyor Nabil Lukman Alkatiri /Kabar Tegal/Muhamad Zulkurnain/

Potret proses akhir dari penenunan sarung tenun Al-Fajri
Potret proses akhir dari penenunan sarung tenun Al-Fajri

Selain kain tenun goyor diproduksi sebagai sarung, produksi model lainnya yang dibuat berupa pakaian baju, sepatu dan tas.

"Saya sedang mengembangkan inovasi produk kita yang baru launching seperti sepatu, tas, pakaian yang dibuat dengan rapih dan kualitas yang baik tentunya," ujar Nabil

Potret stand UMKM, dari model baju, tas, sepatu dan  kain batik tenun goyor Al-Fajri
Potret stand UMKM, dari model baju, tas, sepatu dan kain batik tenun goyor Al-Fajri

Nabil sebagai UMKM yang berasal dari Tegal mengatakan harapannya khusus untuk anak muda sekarang supaya lebih mencintai produk buatan lokal agar kedepannya lebih bisa dicintai dan dilestarikan.***

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x