Akan Disemprot Disinfektan, Pasar di Kabupaten Tegal Ditutup Sementara Hari Ini dan Pada 4 Juli Mendatang

- 27 Juni 2021, 08:26 WIB
Situasi pasar tradisional di Kecamatan Pangkah, Kabupaten Tegal yang ditutup sementara pada Minggu, 27 Juni 2021
Situasi pasar tradisional di Kecamatan Pangkah, Kabupaten Tegal yang ditutup sementara pada Minggu, 27 Juni 2021 /Kabar Tegal//Sandy

Namun, pelaku usaha tetap mendukung upaya pemerintah untuk memutus mata rantai penyebaran virus Covid-19. Penutupan operasional pasar selama satu hari dalam seminggu diharapkan efektif untuk menekan penyebaran virus Corona.

"Ini merupakan ikhtiar kita semua, pemerintah pasti lebih tau langkah apa yang harus diambil dalam situasi seperti ini. Kami pedagang hanya bisa berharap pandemi ini segera usai dan kami bisa berjualan dengan normal," harap Arifin.***

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x