Bupati Brebes Tinjau Langsung Ketersediaan Beras Bansos di Gudang Bulog

- 29 Juli 2021, 06:28 WIB
Bupati Brebes Hj Idza Priyanti SE MH meninjau langsung gudang Bulog, Cimohong, Brebes untuk memastikan ketersediaan beras bantuan sosia Rabu, 28 Juli 2021
Bupati Brebes Hj Idza Priyanti SE MH meninjau langsung gudang Bulog, Cimohong, Brebes untuk memastikan ketersediaan beras bantuan sosia Rabu, 28 Juli 2021 /

“Bantuan ini, semoga dapat membantu meringankan beban masyarakat yang kurang mampu dalam memenuhi kebutuhan pokok ditengah wabah ini,” ujarnya. 

Baca Juga: Rumdin Ganjar Pranowo Digeruduk Enam Organisasi Mahasiswa, Ada Apa?

Idza juga tak jemu-jemu mengingatkan masyarakat agar tetap dirumah saja, membantu tenaga medis kita yang saat ini berjuang melawan Corona. Apabila harus keluar rumah pakailah masker dan selalu jaga jarak serta cuci tangan setiap kali kontak atau menyentuh benda apapun diluar. 

Selain dari Kementrian Sosial, nanti juga ada bantuan beras masing-msing 5 kilogram sebanyak 3000 paket. Bantuan tersebut akan diberikan kepada masyarakat terdampak Covid-19 di luar penerima bantuan PKH, BST dan BPNT. 

Pada kesempatan itu Bupati Brebes juga memberikan secara langsung kepada masyarakat lansung dari rumah kerumah warga masyarakat desa cimohong.

Baca Juga: PT SMJ Bersama Polres Brebes Salurkan Bantuan 1.000 Paket Sembako

Hadir ikut mendampingi, Kepala Dinas Sosial Masfuri, Kabag Perekonomian Setda Brebes Farikhah, Kabag Organisasi Julining Pirula Dewi, Kepala Gudang Bulog, Cimohong Brebes Rakhmat Setiadi.***

Halaman:

Editor: Dwi Prasetyo Asriyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x