5 Tipe Love Language atau Bahasa Cinta yang Perlu Diketahui, Simak Penjelasannya, Kamu Tipe yang Mana?

- 11 Juli 2022, 15:30 WIB
5 Tipe Love Language atau Bahasa Cinta yang Perlu Diketahui, Simak Penjelasannya, Kamu Tipe yang Mana?
5 Tipe Love Language atau Bahasa Cinta yang Perlu Diketahui, Simak Penjelasannya, Kamu Tipe yang Mana? /Pixabay/Pexels

KABAR TEGAL - Love language atau bahasa cinta adalah cara seseorang mengungkapkan kasih sayangnya melalui ekspresi atau tindakan yang diberikan kepada orang lain.

Tidak semua orang bisa mengekspresikan kasihnya melalui kata-kata yang keluar dari mulut kita sendiri.

Love language memiliki 5 tipe. Ada yang memiliki satu love language saja atau bahkan memiliki kelimanya. Berikut informasi lengkap tentang kelima love language tersebut:

Word of Affirmation

Orang yang memiliki bahasa cinta word of affirmation adalah seseorang yang selalu memunculkan kata-kata positif, mengapresiasi hal-hal kecil, atau bahkan dengan mudahnya mengatakan "aku sayang kamu". 

Lebih tepatnya mereka mampu mengekspresikan bahasa cinta menggunakan kalimat-kalimat hangat yang dilontarkan. 

Orang-orang seperti ini mudah mengucapkan kalimat manisnya terhadap pasangan mereka sehingga pasangan mereka selalu merasa diperhatikan lebih.

 Baca Juga: Love Language Test Bahasa Indonesia, Temukan Tipe Bahasa Cintamu Upload Medsos, Berikut Cara Mainnya

Quality Time

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x