Doa Sebelum Tidur dan Bangun Tidur yang Dapat Anda Terapkan dalam Kehidupan Sehari-hari

- 2 Juli 2022, 23:04 WIB
Ilustrasi Berdoa
Ilustrasi Berdoa /Pixabay/Pexels

KABAR TEGAL - Doa sebelum tidur dan bangun tidur yang Anda dapat terapkan dalam kehidupan sehari-hari Anda dan keluarga Anda.

Doa sebelum tidur dan bangun tidur ini memiliki makna yang sangat mendalam. Ketika kita tertidur, secara tidak langsung kita tidak tahu apakah tidur sementara atau bisa saja selamanya. Untuk itu, berdoa untuk memohon perlindungan kepada Allah SWT.

Baca Juga: Lirik Lagu Glimpse Of Us -Joji yang Tengah Viral di Berbagai Media Sosial yang Bikin Ingat Masa Lalu

Doa sebelum tidur dilakukan supaya terhindar dengan godaan setan hingga bermimpi buruk dan dapat bangun keesokan harinya.

Sebelum tidur kita dianjurkan terlebih dahulu untuk berwudhu supaya terjaga dan terlindungi dari sebelum tidur hingga terbangun pagi harinya.

Baca Juga: Tiga Kali Masuk Final, Apriyani Rahayu dan Siti Fadia di Gadang-gadang Menjadi Ancaman Masa Depan Bulu Tangkis

Doa sebelum tidur

“Bismika Allahumma ahyaa wa bismika amuut”.

Artinya:

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x