Simak 5 Tips Menghias Rumah Jadi Lebih Estetik dan Rapih

- 15 Mei 2021, 11:04 WIB
Simak 5 Tips Menghias Rumah Agar Menjadi Lebih Estetik dan Rapi/Aulia Nur Hakiki
Simak 5 Tips Menghias Rumah Agar Menjadi Lebih Estetik dan Rapi/Aulia Nur Hakiki /dok lrtcity.com

KABAR TEGAL - Rumah yang terlihat estetik akan menjadi nilai lebih dan membuat orang yang melihatnya merasa nyaman.

Ditambah dengan barang-barang yang tertata rapi dan teratur akan membuat rumah terlihat semakin indah dan nyaman.

Bagi kamu yang bingung bagaimana caranya agar rumah terlihat estetik dan rapih maka bisa simak tips berikut ini.

Baca Juga: BTS Menjadi Musisi Pertama Asia yang Akan Menghiasi Cover Majalah Rolling Stone

1. Gunakan Barang Yang Multifungsi

Kamu dapat menggunakan ruangan secara maksimal apalagi jika ruangan kamu tidak terlalu luas, menggunakan barang yang multifungsi dapat menjadi solusinya.

2. Bingkai Foto Sebagai Hiasan Dinding

Gunakan frame dengan berbeda ukuran dan susunlah sampai terlihat serasi, tips ini akan membuat ruangan menjadi lebih artistik.

Baca Juga: Menlu RI Nyatakan Indonesia Akan Terus Bersama Palestina untuk Perjuangkan Hak-hak yang Telah Direbut Israel

3. Menggunakan Kaca (Cermin)

Halaman:

Editor: Lazarus Sandya Wella

Sumber: Instagram @movreview


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x